8 Jasa Henna Wedding di Jakarta Barat Berkualitas

Henna wedding merupakan salah satu elemen penting dalam rias pengantin. Tampilan henna pada kulit tangan mempelai wanita membuat tampilan pengantin terlihat lebih cantik dan elegan. Oleh karena itu tidak mengherankan jika banyak calon pengantin yang mencari layanan henna pengantin untuk acara pernikahannya. Di kota Jakarta Barat sendiri terdapat beberapa jasa henna yang memiliki kualitas yang bagus. Jika anda sedang mencari jasa henna wedding di Jakarta Barat pada ulasan kali parasayu.net akan memberikan informasinya untuk anda.

Sebelum lanjut, ada sedikit informasi untuk calon mempelai pengantin. Jika anda sedang mencari make up artist profesional untuk prewedding, pesta dan rias pengantin. Anda dapat menggunakan Make Up Artist Parasayu. Dengan MUA yang berpengalaman dan berkualitas, tentu hasil riasan pada hari pernikahan akan tampak cantik memukau. Untuk informasi lebih lanjut, anda dapat menghubungi MUA Parasayu di nomor telepon/WA atau menghubungi website https://mua.parasayu.net/.

Rekomendasi Henna Wedding di Jakarta Barat Berkualitas

henna wedding di jakarta barat

Agar lukisan henna pada pengantin terlihat bagus dan menarik tentu dibutuhkan jasa lukis henna yang berkualitas dan berpengalaman. Oleh karena itu, untuk memudahkan anda dalam mencari jasa henna wedding yang berkualitas, dibawah ini ada beberapa rekomendasi jasa henna wedding di Jakarta Barat yang bagus untuk anda gunakan.

  1. Henna Ifa

Jasa henna wedding di Jakarta Barat yang pertama bernama Henna Ifa. Layanan henna wedding dari Henna Ifa sudah lama memasarkan jasanya kepada masyarakat umum. Hasil dari henna wedding dari Henna Ifa juga terlihat sangat bagus dan menarik.

Sudah banyak pasangan yang menggunakan layanan dari Henna Ifa dan merasa puas dengan hasilnya. Di Henna Ifa juga tersedia berbagai motif serta warna henna yang dapat calon pengantin pilih. Sehingga para calon pengantin dapat memilih motif maupun warna henna sesuai dengan seleranya.

Jika anda tertarik untuk menggunakan layanan henna dari Henna Ifa, anda dapat mengunjungi alamat Jl. Jeruk Manis II, Kb. Jeruk, Kec. Kb. Jeruk, Kota Jakarta Barat.

  1. Alika Henna

Selanjutnya ada jasa henna wedding dari Alika Henna. Jasa lukis henna wedding dari Alika Henna sudah lebih dari lima tahun dalam memasarkan jasanya kepada masyarakat. Tentu secara pengalaman dan kemampuan dalam melukis henna tidak perlu diragukan lagi.

Hasil lukisan henna pernikahannya juga terlihat sangat bagus dan indah. Oleh karena itu tidak mengherankan jika banyak masyarakat yang pernah menggunakan layanan dari Alika Henna merasa puas dengan hasilnya.

Adapun alamat dari jasa henna pernikahan Alika Henna yaitu Jl. Palapa 7 no 100 Rt 016 Rw 01 kel kedoya selatan kec. Kebon Jeruk, RT.16/RW.1, Kedoya Sel., Jakarta bar, Kota Jakarta Barat.

  1. Yuniie_hennaart

Kemudian ada jasa henna pernikahan dari Yuniie_hennaart. Tidak berbeda jauh dari jasa henna yang sebelumnya, Yuniie_hennaart juga sudah lebih dari lima tahun dalam memasarkan jasanya kepada masyarakat.

Jenis motif serta warna henna yang terdapat di Yuniie_hennaart juga sangat beragam. Sehingga calon pengantin dapat memilih sesuai dengan selera mereka. Tidak hanya itu, Yuniie_hennaart juga mempunayi layanan pasang kuku nail art yang bagus dan kekinian.

Untuk harga layanan dari Yuniie_hennaart juga relatif bersaing. Jika anda tertarik untuk menggunakan layanan dari Yuniie_hennaart, anda dapat mengunjungi alamat Jln flamboyan ujung No.48 rt 006/011, RT.7/RW.11, Kb. Jeruk, Kec. Kb. Jeruk, Kota Jakarta Barat.

  1. Narita Henna

Jasa henna wedding di Jakarta Barat yang selanjutnya bernama Narita Henna. Layanan henna wedding dari Narita Henna merupakan salah satu yang populer dan berkualitas di kota Jakarta Barat. Sudah banyak masyarakat yang menggunakan layanan henna dari Narita Henna merasa puas dengan hasil serta pelayananya.

Hasil henna dari Narita Henna memang terlihat bagus dan menditail. Corak dan warna henna yang terdapat di Narita Henna juga sangat beragam. Dengan begitu, calon pengantin dapat memilih corak maupun warna henna sesuai dengan selera maupun warna busana yang akan mereka kenakan.

Sedangkan untuk harga layanan henna wedding dari Narita Henna juga relatif cukup terjangkau. Adapun alamat dari Narita Henna yaitu Jl. Beo komplek hankam, RT.6/RW.2, Slipi, Kec. Palmerah, Kota Jakarta Barat.

  1. Rihenna Art

Selanjutnya ada jasa henna wedding dari Rihenna Art. Jika anda sedang mencari jasa henna di daerah Kalideres dan sekitarnya, maka Rihenna Art bisa menjadi pilihan yang dapat anda gunakan.

Layanan henna dari Rihenna Art juga sudah berpengalaman dalam dunia lukis henna. Rihenna Art sudah lebih dari lima tahun menggeluti usaha henna, baik henna wedding, pesta maupun henna untuk aktivitas lainnya.

Pelayanan yang ramah serta kemampuan lukis henna yang baik merupakan beberapa kelebihan dari jasa Rihenna Art. Jika anda tertarik untuk menggunakan layanan henna dari Rihenna Art, anda dapat mengunjungi alamat Jl. Bambu Larangan No.83, RT.1/RW.19, Pegadungan, Kec. Kalideres, Kota Jakarta Barat.

  1. Hennaby Radayanti

Kemudian ada jasa henna pengantin dari Hennaby Radayanti. Jasa henna pernikahan dari Hennaby Radayanti merupakan salah satu yang berkualitas dan populer di Jakarta Barat. Sudah banyak pasangan pengantin yang menggunakan layanan henan dari Hennaby Radayanti dan merasa puas dengan hasilnya.

Lukisan henna yang indah serta menditail tampak jelas terlihat dari Hennaby Radayanti. Selain itu, harga layanan henna wedding dari Hennaby Radayanti juga relatif cukup terjangkau.

Selain itu, Hennaby Radayanti juga mempunyai layanan nail art yang bagus dan kekinian. Sehingga calon pengantin dapat sekaligus menggunakan jasa nail arta serta henna wedding pada acara pernikahannya.

Dengan kualitas yang Hennaby Radayanti miliki, tentu dapat menjadi solusi yang bagus untuk anda gunakan. Adapun alamat dari Hennaby Radayanti yaitu 3, Gg. Swadaya 2 No.90, RW.6, Kalideres, Kec. Kalideres, Kota Jakarta Barat.

  1. Eka Dinasari Henna

Jasa henna wedding di Jakarta Barat yang selanjutnya bernama Eka Dinasari Henna. Tidak berbeda jauh dengan jasa henna yang sebelumnya, Eka Dinasari Henna merupakan jasa lukis henna yang populer dan berkualitas di Jakarta Barat.

Banyak masyarakat yang pernah menggunakan layanan dari Eka Dinasari Henna merasa puas dengan hasilnya. Corak maupun warna henna yang dilukis oleh Eka Dinasari Henna juga sangat baik dan beragam. Untuk harga layanan jasa lukis henna wedding dari Eka Dinasari Henna juga relatif cukup terjangkau.

Jika anda tertarik menggunakan layanan henna wedding dari Eka Dinasari Henna, anda dapat mengunjungi alamat Jl. Lingkungan III RT.0103, Blok Lingga 5 No.57, RT.1/RW.3, Tegal Alur, Kec. Kalideres, Kota Jakarta Barat.

  1. Anita Henna Art & Bouquet

Selanjutnya ada jasa henna wedding dari Anita Henna Art & Bouquet. Layanan henna dari Anita Henna Art & Bouquet sudah lama berdiri dalam memasarkan jasanya kepada masyarakat umum.

Di tempat ini tersedia berbagai motif lukis henna beserta warna yang beragam. Hasil lukisan henna dari Anita Henna Art & Bouquet juga tampak terlihat indah serta menarik. Oleh karena itu tidak mengherankan jika sudah banyak pasangan yang menggunakan layanan henna wedding dari Anita Henna Art & Bouquet.

Adapun alamat dari Anita Henna Art & Bouquet yaitu Gg. Majlis, RT.008 RW03/RW.No. 30, Tegal Alur, Jakarta, Kota Jakarta Barat.

Nah, itu dia beberapa jasa henna wedding di Jakarta Barat yang bagus dan berkualitas. Dengan menggunakan layanan lukis henna yang berkualitas, tentu hasil henna wedding yang didapatkan akan jauh lebih maksimal.

Jika anda sedang mencari MUA untuk acara pernikahan dan yang lainnya, anda dapat menggunakan MUA Parasayu. Dengan MUA yang profesional dan berpengalaman, tentu tampil cantik di hari bahagia dapat kita wujudkan. Untuk informasi lebih lanjut, anda dapat menghubungi MUA Parasayu di nomor telepon atau WA .