Beberapa Venue Wedding Jakarta yang Bisa Anda Pilih
Daftar isi
Pernikahan merupakan momen sekali seumur hidup yang harus anda siapkan sebaik-baiknya. Salah satu yang harus anda siapkan adalah venue wedding atau gedung pernikahan yang akan berlangsung. Di gedung? Di hotel? Atau justru di rumah? Anda bisa menentukan pilihan venue wedding anda sendiri. Untuk anda yang berada di Jakarta, berikut beberapa pilihan venue wedding Jakarta yang bisa anda pilih.
Sebelum lanjut, ada sedikit informasi untuk calon mempelai pengantin. Jika anda sedang mencari make up artist profesional untuk prewedding, pesta dan rias pengantin. Anda dapat menggunakan MUA Parasayu. Dengan MUA yang berpengalaman dan berkualitas, tentu hasil riasan pada hari pernikahan akan tampak cantik memukau. Untuk informasi lebih lanjut, anda dapat menghubungi MUA Parasayu dinomor telepon/WA atau menghubungi website https://mua.parasayu.net/.
Venue Wedding Jakarta
Segarra
Ingin mewujudkan pernikahan dengan nuansa Bali namun tetap berada di Jakarta? Segarra Ancol adalah pilihan yang tepat. Pernikahan dengan latar pantai karnaval Ancol yang cantik bisa anda wujudkan disini. Anda bisa memilih melangsungkan pernikahan di siang dan malam hari sesuai keinginan anda. yang paling penting, anda harus memperhatikan keadaan cuaca untuk memastikan tidak hujan karena venue ini adalah venue outdoor.
The Dharmawangsa
The Dharmawangsa adalah venue wedding Jakarta yang memiliki desain mewah dan nuansa gedung yang klasik. Tidak hanya itu, berbagai pepohonan serta tanaman hijau yang menyegarkan mata akan membuat pernikahan anda tampak segar dan mewah. Venue ini berada di Jalan Brawijaya, Jakarta Selatan.
Bumi Apsari
Jika anda ingin membuat pernikahan dengan adat tradisional Jawa, anda bisa memilih venue wedding Jakarta, Bumi Apsari. Rumah Joglo dan pendopo yang mereka sediakan benar-benar merepresentasikan konsep Jawa. Meskipun hanya memiliki jumlah tamu terbatas yaitu hanya 400 orang, anda bisa memilih tempat ini untuk pernikahan yang intim dan mewah.
Rumah Sarwono
Rekomendasi venue wedding Jakarta yang selanjutnya adalah Rumah Sarwono. Venue yang berada di Pasar Minggu ini menawarkan beberapa setting yang bisa anda pilih. salah satu setting yang paling banyak dipilih adalah setting rumah Joglo dan pendopo Solo. Anda juga bisa memilih resepsi di dalam ruangan jika anda memang takut terjadi hujan.
- Baca Juga : Beberapa Ide Souvenir Pernikahan Mewah
- Baca Juga : 8 Ide Tas Souvenir Pernikahan yang Unik dan Menarik
Rumah Ranadi
Jika anda ingin menikah dengan konsep rustic, anda bisa memilih rumah Ranadi yang ada di daerah Kemang. Terdapat beberapa setting yang bisa anda gunakan. Yang jelas, venue ini sangat tepat untuk pernikahan tradisional dengan konsep rustic.
AYANA MidPlaza Jakarta
Selain Segarra Ancol, anda bisa mewujudkan pernikahan ala Bali di Jakarta di AYANA MidPlaza Jakarta. Tempat ini mirip sekali dengan Jimbaran Garden yang ada di Bali. Tempat ini sangat strategis karena dekat dengan kawasan penting daerah Sudirman. Venue ini sangat mewah dan banyak dijadikan tempat pernikahan para artis.
Hotel Borobudur
Hotel Borobudur adalah salah satu hotel mewah yang sering dijadikan venue wedding Jakarta. Terletak di Jakarta Pusat, Hotel Borobudur memiliki berbagai setting mulai dari tempat outdoor hingga indoor. Menikah di Hotel juga mempermudah anda jika anda berasal di luar kota karena anda tidak perlu kesulitan mencari tempat menginap.
Financial Club
Rekomendasi venue wedding Jakarta yang terakhir adalah Financial Club Jakarta. Lokasinya berada di Graha CIMB Niaga di daerah sudirman. Venue ini memiliki pilihan indoor dan outdoor dan bisa disesuaikan konsepnya dengan kemauan anda.
Selain memilih venue wedding, anda juga tidak boleh ketinggalan untuk memilih make up artist yang kan mempercantik anda di hari pernikahan anda. anda bisa mempercayakan hari bahagia anda di MUA parasayu. Parasayu adalah make up artist yang terpercaya dan profesional. MUA ini sudah menangani banyak sekali pernikahan mulai dari konsep tradisional Indonesia, konsep Internasional hingga konsep islami. MUA parasayu menyediakan berbagai paket pernikahan yang dijamin murah namun tidak murahan. Percayakan hari bahagia anda di MUA parasayu!
Demikian tadi artikel tentang venue wedding Jakarta yang bisa anda pilih. Semoga bermanfaat!
Jika anda sedang mencari MUA untuk acara pernikahan dan yang lainnya, anda dapat menggunakan MUA Parasayu. Dengan MUA yang profesional dan berpengalaman, tentu tampil cantik di hari bahagia dapat kita wujudkan. Untuk informasi lebih lanjut, anda dapat menghubungi MUA Parasayu di nomor telepon atau WA .
- Baca Juga : Rekomendasi Macam-macam Souvenir untuk Pernikahan
- Baca Juga : Cara Memilih Gedung Pernikahan Jakarta