20 Susu Penambah Berat Badan yang Berkualitas

Punya tubuh yang terlalu kurus bukanlah hal yang baik dan tentu saja bisa membuat rasa percaya diri seseorang menjadi berkurang. Oleh karena itu, banyak orang yang mempunyai tubuh kurus berusaha agar menambah berat badan mereka supaya terlihat lebih berisi. Salah satu caranya adalah dengan jalan mengkonsumsi susu yang mengandung whey protein agar bisa mencapai berat badan yang lebih ideal. Berikut ini adalah ulasan tentang 20 susu penambah berat badan dan 5 cara merawat tubuh dengan benar:

20 Rekomendasi Susu Penambah Berat Badan

makeup pernikahan adat sunda

Sebelum lanjut, ada sedikit informasi untuk calon mempelai pengantin. Jika anda sedang mencari make up artist profesional untuk prewedding, pesta dan rias pengantin. Anda dapat menggunakan MUA Parasayu. Dengan MUA yang berpengalaman dan berkualitas, tentu hasil riasan pada hari pernikahan akan tampak cantik memukau. Untuk informasi lebih lanjut, anda dapat menghubungi MUA Parasayu di nomor telepon/WA atau menghubungi website https://mua.parasayu.net/.

  1. Appeton weight gain adult

susu penambah berat badan

gambar via shopee.co.id

Merk susu yang satu ini bisa dibilang sangat populer baik untuk laki-laki maupun perempuan dewasa yang ada di indonesia. Dengan susu penambah berat badan merk appeton weight gain adult ini maka akan dapat membantu merubah tubuh anda yang sebelumnya kurus menjadi lebih berisi. Appeton weight gain ini mempunyai fungsi untuk mencakup kebutuhan protein yang diperlukan untuk beberapa bagian tubuh. Susu ini terbukti efektif untuk menaikkan berat badan secara optimal.

  1. Dancow fortigro enriched full cream

susu penambah berat badan

gambar via shopee.co.id

Kandungan protein yang berada dalam susu full cream ini juga cukup tinggi. Oleh karena itu, susu ini bisa digunakan untuk menambah berat badan untuk orang dewasa.

  1. Nestle nutren optimum

susu penambah berat badan

gambar via shopee.co.id

Susu nutren optimum ini mungkin kandungan whey protein yang ada di dalam tidak sebesar yang ada pada susu penggemuk badan biasanya yakni 100%. Untuk susu ini hanya mempunyai kandungan whey protein sebesar 50% saja. selain itu, produk ini juga tidak hanya digunakan untuk menambah berat badan saja, tapi juga dapat menjaga kondisi kesehatan tubuh serta membantu pemulihan tubuh dari penyakit.

  1. L-men gain mass

susu penambah berat badan

gambar via nutrimart.co.id

Susu penambah berat badan merk L-men gain mass ini mampu meningkatkan masa otot sampai 1 kilogram hanya dalam waktu seminggu saja. hanya cukup dengan meminumnya 2 gelas L-men gain mass per harinya secara teratur selama seminggu. Walaupun menggiurkan, tapi susu ini rendah lemak, jadi anda tidak perlu takut jika pertambahan berat badan anda alami isinya hanya lemak saja. sebab susu ini kaya akan protein yang bisa menambahkan massa otot memiliki anda dan rendah lemak.

  1. Herbalife nutritional shake mix

susu penambah berat badan

gambar via shopee.co.id

Herbalife nutritional shake mix merupakan sebuah brand produk yang mana semua produknya terbuat dari bahan yang aman untuk dikonsumsi dan telah terdaftar di BPOM. Oleh karena itu, anda tidak usah khawatir untuk menggunakan salah satu produk ini untuk menaikkan berat badan anda. Supaya hasilnya maksimal, anda juga harus rajin-rajin makan makanan yang mengandung protein tinggi dan berlemak.

  1. Ensure vanilla

susu penambah berat badan

gambar via amazone.com

Susu ini mempunyai kebutuhan nutrisi yang lengkap yang bisa digunakan untuk membantu mencukupi kebutuhan nutrisi harian anda. Susu ensure vanilla juga bisa untuk membantu menjaga kesehatan tulang dan gigi, sebab adanya kandungan kalsium didalam tubuh susu yang satu ini. Selain itu, susu ini juga terdapat kandungan prebiotik (FOS) yang ada didalamnya yang mampu memaksimalkan fungsi dari saluran pencernaan yang anda miliki.

  1. Ultimate nutrition prostar 100% whey protein

susu penambah berat badan

gambar via tokopedia.com

Di dalam susu ini terdapat kandungan whey protein yang besar yaitu 100%. Dalam satu gelas sajiannya mempunyai kandungan protein mencapai 83%. Susu tersebut menjadi sangat baik untuk mendapatkan berat badan yang ideal. Selain itu juga berguna untuk menambah berat badan dan meningkatkan massa otot.

  1. Ultimate nutrion ISO sensation 93

susu penambah berat badan

gambar via tokopedia.com

Susu penambah berat badan selanjutnya adalah susu ultimate nutrion ISO sensation 93. Susu ini kaya akan whey protein dan tanpa lemak. Selain untuk menambah berat badan susu ini juga bisa digunakan untuk memaksimalkan sistem cerna yang anda miliki. Tujuannya adalah supaya protein yang terkandung dalam susu ini bisa terserap secara sempurna oleh tubuh anda.

  1. Met rx xtreme size up

susu penambah berat badan

gambar via tokopedia.com

Susu ini jika mengonsumsinnya secara rutin, maka akan membantu anda untuk menambah berat badan yang anda miliki. Selain digunakan untuk menambah berat badan dengan meningkatkan massa otot, susu ini juga bisa membantu peningkatan hormon pertumbuhan anda. Kandungan yang terdapat dalam susu ini adalah kalori, creatine, protein, energi dan glutamin.

  1. Weight gainer 1850

susu penambah berat badan

gambar via tokopedia.com

Susu yang satu ini bisa dibilang telah terkenal dengan kemampuannya untuk menambah berat badan dan juga menambah masa otot anda.

  1. Muscletech mass tech

susu penambah berat badan

gambar via suplemengym.com

Susu ini terdapat kandungan protein yang cukup tinggi yaitu 63 gram protein per serving atau sendok sajian yang ada di dalam susu ini untuk membuat berat badan anda menjadi meningkat,

  1. Cytonsport monster mass

susu penambah berat badan

gambar via amazon.in

Berbagai nutrisi yang terkandung di dalam susu ini yang akan membuat anda melengkapi nutrisi yang dibutuhkan oleh tubuh dan juga otak. Hal ini akan membuat otak bisa tumbuh secara maksimal dan berat badan anda juga meningkat.

  1. Mutant mass muscle mass gainer

Mutant mass muscle mass gainer

gambar via suplemengym.com

Keunggulan dari susu ini adalah saat menggunakan produk ini salah satunya tubuh anda akan memperoleh asupan lebih dari 1000 kalori di setiap sajian-nya.

  1. King mass xl ronnie coleman

King mass xl ronnie coleman

gambar via amazon.com

Didalam susu yang satu ini, terdapat empat buah komponen yang terkandung seperti whey protein isolate, whey protein concentrate, milk protein isolate, dan micellar.

  1. Musclemeds carnivor mass

Musclemeds carnivor mass

gambar via shopee.co.id

Keunggulan dari produk ini adalah adanya dukungan anabolisme yang membuat otot mampu berkembang lebih maksimal dan meminimalkan tumpukan lemak tubuh.

  1. Pediasure complete triplesure

Pediasure complete triplesure

gambar via tokopedia.com

Pediasure complete triplesure mengandung probiotik dan prebiotik yang akan meningkatkan fungsi saluran cernaan. Susu ini menganti nutrisi yang dibutuhkan untuk anak-anak yang mengalami kesulitan makan.

  1. SGM 3 eksplor presinutri

SGM 3 eksplor presinutri

gambar via pricearea.com

SGM 3 eksplor adalah susu yang baik untuk menambah berat badan anak. Karena produk ini mengandung whey protein untuk meningkatkan berat badan.

  1. Nutrilon royal pronutra + 4

Nutrilon royal pronutra + 4

gambar via shopee.co.id

Produk ini mengandung zat besi yang baik untuk membantu sel darah merah membawanya oksigen ke seluruh tubuh.

  1. Similac gain plus

Similac gain plus

sumber tororo.com

Susu ini akan memberikan nutrisi kepada anak-anak yang kesulitan makan. Dengan mengonsumsinya secara teratur maka berat badannya akan bertambah.

  1. Similac gain kid

Similac gain kid

gambar via shopee.co.id

Sama seperti yang diatas susu ini memiliki manfaat yang sama untuk anak-anak tetapi merknya saja yang berbeda.

5 Cara Merawat Tubuh yang Benar agar Tetap Sehat

Dibutuhkan gaya hidup yang sehat agar mempertahankan sistem dan jaringan dalam tubuh kita untuk tetap bekerja secara optimal, dan saat paling baik untuk memulainya adalah pada usia kita masih remaja. Lalu bagaimana sih cara merawat tubuh dengan benar, berikut ini adalah tipsnya.

  1. Rajin berolahraga

Jika anda terlalu malas untuk berolahraga berat di tempat kebugaran tubuh, berjalan mengelilingi komplek rumah atau jalan santai pada pagi hari juga dapat anda lakukan. Dengan berolahraga anda bisa membuat peredaran darah anda menjadi lancar. Selain itu, anda juga menjadi lebih rileks dan kualitas tidur anda akan menjadi lebih baik. Fungsi otak anda secara emosional dan keterampilan berpikir anda juga akan meningkat.

  1. Konsumsi makanan-makanan yang sehat

Dengan mengonsumsi makanan-makanan seperti buah-buahan, biji-bijian, dan gandum sangatlah penting untuk tubuh anda lho. Presentasi protein, protein tanpa lemak, dan karbohidrat harus seimbang dengan tubuh kita. Vitamin dan mineral juga diperlukan untuk membantu melawan penyakit dan masalah kesehatan di masa depan kita nantinya.

  1. Minum air dengan cukup

Tubuh anda terdiri dari 75% air dan berperan penting dalam menjaga tubuh yang sehat. Jadi, anda harus tetap terhidrasi dengan mengikuti anjuran minum 8 gelas air putih setiap hari. dengan meminum air putih anda dapat membersihkan racun di dalam tubuh dan membuat kulit anda menjadi lebih sehat.

  1. Kontrol tingkat stres anda

Stres muncul sesuai dengan cara anda merespon sesuatu di sekitar anda. Aktifitas seperti menarik nafas panjang dalam-dalam, berjalan-jalan, melakukan hobi dan mengingat pengalaman menarik yang dapat mengurangi stres anda.

  1. Tidur yang cukup

Tidur menjadi peran penting dalam mengurangi stres, meningkatkan memori, membantu tubuh anda melawan infeksi, dan menjaga kesehatan jantung anda. Jadi, jangan lupa untuk selalu tidur nyenyak setiap malam, supaya anda bisa beraktivitas dan bekerja dengan optimal di pagi hari.

Nah itu dia beberapa susu penambah berat badan dan tips sederhana merawat badan. Meskipun sudah meminum susu penambah berat, kamu juga jangan melupakan makanan 4 sehat 5 sempurna ya. Setelah itu, coba deh kamu timbang berat badan kamu, apakah ada peningkatan? Jika kamu bingung mengukur berat badan ideal, kamu juga bisa membaca ulasan cara menghitung berat badan ideal.

makeup pernikahan adat sunda

Jika anda sedang mencari MUA untuk acara pernikahan dan yang lainnya, anda dapat menggunakan MUA Parasayu. Dengan MUA yang profesional dan berpengalaman, tentu tampil cantik di hari bahagia dapat kita wujudkan. Untuk informasi lebih lanjut, anda dapat menghubungi MUA Parasayu di nomor telepon atau WA .